PERANAN MAJELIS TAKLIM SIRUL MUBTADIN SEBAGAI MEDIA DAKWAH DESA BLANG MANE KECAMATAN SIMPANG MAMPLAM
DOI:
https://doi.org/10.54621/jiaf.v10i1.42Abstract
ABSTRAK
Strategi Peranan majelis taklim dalam meningkatkan pengetahuan masyarakat dibidang ibadah, mualamah, dan keimanan Majelis ta’lim adalah tempat atau lembaga pendidikan, pelatihan, dan kegiatan belajar mengajar (terutama bagi kaum wanita) dalam mempelajari atau mendalami, dan memaham ilmu agama dan sekaligus sebagai wadah melaksanakan berbagai kegiatan yang memberikan keselamatan kepada masyarakat. Keberadaan Majelis Ta’lim sangat bermanfaat dalam kehidupan masyarakat khususnya masyarakat Desa Blang Mane Kecamatan Simpang Mamplam karena dengan adanya Majelis Ta’lim Sirul Mubtadin ini masyarakat lebih terarah dan kehidupan juga semakin damai dan semakin taat dan paham tentang agama.Pengajar Majelis Ta’lim Sirul Mubtadin adalah kunci utama yang mengajarkan masyarakat lebih terarah, disiplin dan lebih bijaksana dalam hidup.
Kata Kunci: Peranan, Majlis Sirul Mubtadin, Media Dakwah.
References
M. Natsir, Fiqhudh Dakwah, (Jakarta; Media Dakwah, 1983). Cet. Ke-4, h. 110.
DEPAG, Al-Qur’an dan Terjemahannya, (Jakarta; DEPAG, 1971), h. 93.
Amrullah Ahmad. (editor), Dakwah Islam dan Perubahan Sosial, (Yogyakarta; PWP2M, 1985), h. 285.
KODI, Pola Pembinaan M.T. (Jakarta; KODI, 1982). Cet. Ke-2, h.2.
Jalaluddin Rakhma, Metode Penelitian Komunikasi, (Bandung: Remaja Rosda Karya 2004), h. 24.
Lexy J. Moleong, Metode Penelitian Kualitatif, (Bandung: Remaja Rosda Karya, 2005), h. 4.
Soejoerno Soekarno, Metode Penelitian, (Jakarta: Asdi Mahasatya, 2005), h. 26.
Septiwan Santana, Menulis Ilmiah: Metodelogi Penelitian Kualitatif, Ed. 2, (Jakarta: Yayasan Pustaka Obor Indonesia, 2010), h. 1.
Hasil observasi pada gampong Blang Mane, pada tanggal 09 februari 2018
Hasil observasi pada gampong Blang Mane Kecamatan Simpang Mamplam pada tanggal 14 februari 2018
Wawancara dengan ibu Arifah sebagai ketua jamaah Majelis Ta’lim Sirul Mubtadin, pada tanggal 12 februari 2018
Wawancara dengan ibu Fatimah sebagai anggota jamaah Majelis Ta’lim Sirul Mubtadin, pada tanggal 14 februari 2018
Published
Versions
- 2021-06-30 (4)
- 2021-09-02 (3)
- 2021-09-02 (2)
- 2021-07-01 (1)