Manajemen Pengembangan Kurikulum Dayah Ma’hadal Ulum Diniyah Islamiyah Mesjid Raya Samalanga Kabupaten Bireuen Propinsi Aceh
DOI:
https://doi.org/10.54621/jiat.v4i1.194Keywords:
Manjemen, Kurikulum, DayahAbstract
Manejemen pengembangan kurikulum merupakan suatu proses yang berkaitan dengan langkah dan upaya pengembangan kurikulum dalam pencapaian tujuan pendidikan, dan dilakukan atas dasar pola pikir manajemen sesuai dengan fungsi-fungsi manajemen yaitu: perencanaan, pengroganisaian, pelaksanaan dan pengawasan. Penelitian kualitatif dan deskriptif ini bertujuan untuk mengetahui proses majanemen pengembangan kurikulum pada Dayah Ma’hadal Ulum Diniyah Islamiyah Samalanga, pengumpulan data melalui observasi, wawancara dan dokumentasi. Hasilnya menunjukkan bahwa Proses pengembangan kurikulum di Dayah Ma’hadal Ulum Diniyah Islamiyah Samalanga dilakukan melalui tahapan perencaan, tahapan pengorganisasian, tahapan pelaksanaan, dan tahapan pengawasan. Proses pelaksanaannya dilakukan oleh tim yang terdiri dari kepala bagian dan onggota bagian pengajian. Aspek yang dikembangkan adalah struktur kurikulum yang suda ada, serta pergantian kitab-kitab sebagai referensi utama, dan penambahan jenis ilmu pada setiap jenjang kelas. Pengawasan dan Evaluasi dilakuan dengan tidak melibatkan pihak eksternal, akan tetapi oleh pihak internal saja yang dilakukan oleh para wakil pimpinan I, II dan III serta melibatkan kepala bagian dan guru senior dengan melakukan rapat evaluasi selama satu bulan sekali.
References
Ainurrafiq Dawam, Ahmad Ta ’Arifin, Manajemen Madrasah Berbasis Pesantren, Jakarta: Sapen, 2008.
Azyumardi Azra, Paradigma Baru Pendidikan Nasional, Jakarta: Buku Kompas, 2002.
Badruddin, Dasar-dasar Manajemen, Bandung: Alfabeta, 2013.
Din Wahyudin, Manajemen Kurikulum, Bandung: PT. Remaja Rosdakarya, 2014.
Heidjarachman Ranupandojo, Dasar-Dasar Manajemen, Yogyakarta: UUP AMPYKPN, 1996
Husaini Usman, Manajemen, Teori Praktik dan Riset Pendidikan, Jakarta: Bumi Aksara, 2008.
Ibrahim Ihsmat Mutthowi, Al Ushul Al Idariyah Li Al Tarbiyah, Riad: Dar Al Syuruq, 1996.
Kardaman A.M dan Yusuf Udaya, Pengantar Ilmu Manajemen, Cet. Ke-5, Jakarta: Gramedia Pustaka Utama, 1997.
Mashuri, Dinamika Pendidikan Islam di Dayah, Jurnal Ilmiah DIDAKTIKA VOL. XIII, NO. 2, 259-270, Februari 2013, 265.
MU YAPPI,Manajemen Pengembangan Pondok Pesantren, Jakarta: Cempaka Putih, 2008.
Nana Syaodih Sukmadinata, Pengembangan Kurikulum Teori dan Praktek, Bandung: Remaja Rosdakarya, 2006.
Oemar Hamalik, Manajemen Pengembangan Kurikulum, Bandung: Remaja Rosda Karya, 2010.
Rahmad Raharjo, Pengembangan dan Inovasi Kurikulum, Yogyakarta: Baituna Publishing, 2012.
Rusman, Manajemen Kurikulum, Jakarta: Rajawali press, 2009.
Sanjaya, Kurikulum dan Pembelajaran, Teori dan Praktik Pemgembangan Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan, Jakarta: Kencana, 2009.
Sutrisno, Pendidikan Islam yang Menghidupkan, Studi Kritis Terhadap Pemikiran Fazlur Rahman, Yogyakarta: Kota Kembang, 2006.
Syaiful Sagala, Administrasi Pendidikan Kontemprer, Bandung: Alfabeta, 2005.
Syamsul Rijal, Ahmad, Transformasi Corak Edukasi dalam Sistem Pendidikan Pesantren, dari Pola Tradisike Pola Modern. [Online] Vol 9 (2), 2011. Tersedia: http://jurnal.upi.edu/file/01_Transformasi_Corak_Edukasi_dalam_Sistem_Pendidikan_Pesantren_dari_Pola_Tradisi_Ke_Pola_Modern_-_Rizal.pdf [27 Mei 2018]
Veithzal Rivai dan Sylviana Murni, Education Management; Analisis Teori dan Praktek, Bandung: Rajawali Pers, 2010.
Winardi, Asas-asas Menajemen, Bandung: PT. Alumni, 2006.
Zainal Arifin, Konsep dan Model Pengembangan Kurikulum, Bandung: PT. Remaja Rosdakarya, 2012.
Published
How to Cite
Issue
Section
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.
<meta name="google-site-verification" content="my376V_zufsFS7u-tp5mnbkhXyMKWFtW5e61aFjBujU" />